DUTA TV BANJARMASIN – Dana bantuan untuk korban bencana alam yang terjadi pada akhir Desember 2019 hingga awal tahun 2020 diakui pemerintah Kota Banjarmasin masih belum tersedia. Pasalnya anggaran yang sebelumnya diberikan kepada korban senilai Rp 2.500.000,- per kepala keluarga (KK) kini